Arsip Bulanan: November, 2025

Tani Merdeka Indonesia Jateng Siapkan Gebyar Tani Merdeka 2025, Hadirkan 10 Ribu Petani

TANIMERDEKA - DPW Tani Merdeka Indonesia Provinsi Jawa Tengah menyatakan siap menjadi tuan rumah Gebyar Tani Merdeka Indonesia 2025. Kegiatan dijadwalkan berlangsung akhir November...

Hadirkan 10 Ribu Petani, Tani Merdeka Indonesia Jateng Gelar Konsolidasi dan Monitoring Gebyar Tani Merdeka 2025

TANIMERDEKA - DPW Tani Merdeka Indonesia Provinsi Jawa Tengah menggelar konsolidasi dan monitoring menjelang pelaksanaan Gebyar Tani Merdeka Indonesia. Kegiatan berlangsung di Semarang, pada...

Wamentan Sudaryono: Modernisasi Pertanian Perkuat Ketahanan Pangan Nasional

TANIMERDEKA - Wakil Menteri Pertanian Sudaryono menegaskan modernisasi pertanian menjadi langkah strategis memperkuat ketahanan pangan nasional. Transformasi dari mekanisasi konvensional menuju pertanian cerdas 5.0...

Tani Merdeka Indonesia Riau Luncurkan SPPG, Salurkan Makanan Bergizi ke Ribuan Siswa

TANIMERDEKA - Pengurus DPW Tani Merdeka Indonesia Provinsi Riau melaksanakan launching operasional Satuan Pelayanan Pemenuhan Gizi (SPPG) Yayasan Cipta Gizi Terpadu Riau. Program ini...

Mantap, Tani Merdeka Indonesia Aceh Tamiang Bentuk Koperasi Petani

TANIMERDEKA - DPD Tani Merdeka Indonesia Aceh Tamiang membentuk Koperasi Tani Merdeka Indonesia (KTMI). Koperasi ini dibentuk untuk memperkuat kemandirian ekonomi dan meningkatkan daya...

Terbukti Berhasil, Ini Delapan Program Prioritas Prabowo dalam RAPBN 2026

TANIMERDEKA - Presiden Prabowo Subianto menyampaikan delapan agenda prioritas saat membacakan Rencana Anggaran Pendapatan dan Belanja Negara (RAPBN) 2026 dan Nota Keuangan dalam Sidang...

Tani Merdeka Indonesia Deiyai Sosialisasi ke Distrik di Papua Tengah

TANIMERDEKA - DPD Tani Merdeka Indonesia Kabupaten Deiyai menggelar sosialisasi perdana di Distrik Tigi Timur, Papua Tengah, pada Kamis 6 November 2025. Kegiatan ini bertujuan...

Silaturahmi dengan Tani Merdeka Indonesia Aceh Besar, Don Muzakir: Petani Harus Dapat Akses BBM Subsidi

TANIMERDEKA - Ketua Umum DPN Tani Merdeka Indonesia, Don Muzakir, mendorong pemerintah segera menetapkan kebijakan subsidi bahan bakar minyak (BBM) khusus untuk petani dan...